Minggu, 13 Januari 2013

AKU PENSIL.., :)

Pensil adalah sebuah barang yang dianggap banyak manusia tidak berguna, namun sebenarnya pensil sangatlah berguna bagi kehidupan manusia. Banyak orang juga tidak tahu bagaimana pembuatan pensil.
Pembuatan pensil sangatlah susah, dan membutuhkan kreatifitas dari orang-orang, serta membutuhkan dana yang tidak kecil. Banyak orang yang ikut terlibat dalam pembuatan pensil ini. Orang-orang yang mungkin tidak saling mengenal, dan tidak sama tempat asalnya, mereka juga menggunakan berbeda-beda bahasa.
Pembutan pensil berproses, dari membuat barang-barang yang digunakan untuk membuat pensil, mengantarkan potongan pohon yang digunakan untuk membuat pensil. Lalu pensil juga di cat supaya terlihat indah.
Para pekerja yg membuat pensil tidak tahu apa gunanya pensil, yang mereka fikirkan hanyalah bekerja untuk mendapatkan uang.
Namun sebenarnya uang tersebut kembali digunakan untuk membeli pensil untuk menulis anak-anak SD.


Tanggapan saya terhadab bacaan ini adalah, bacaan ini sangat bermanfaat untuk menambah pengetahuan pembuatan pensil, dan tahap-tahap untuk membuat pensil.Ternyata pensil adalah barang yang sangat sulit dibuat, pembuatannya pun juga memakai mesin-mesin yang besar, tidak menggunakan tangan manusia,.Bacaan ini bagus dan bermanfaat..   :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar